Laboratorium Kalibrasi

Laboratorium Kalibrasi


Kalibrasi adalah kegiatan untuk menentukan kebenaran konvensional nilai penunjukan alat ukur dan bahan ukur dengan cara membandingkan terhadap standar ukurnya yang mampu telusur (traceable) ke standar nasional dan internasional. Tujuan kalibrasi adalah menjamin hasil-hasil pengukuran tertelusur ke Standar Nasional maupun Standar Internasional, sehingga alat dan bahan ukur dapat dijaga tetap sesuai dengan spesifikasinya. Manfaat kalibrasi adalah menjaga kondisi instrumen ukur agar tetap sesuai dengan spesifikasinya.

Laboratorium Kalibrasi di Balai Pengujian dan Sertifikasi Mutu Barang Surakarta telah diakreditasi oleh Komite Akreditasi Nasional (KAN) dengan Nomor LK-163-IDN yang ditetapkan pada tanggal 21 Februari 2013 dan berlaku sampai dengan tanggal 20 Februari 2017.

Jasa layanan pada laboratorium kalibrasi diantaranya adalah :

  • Massa ( neraca elektronis/mekanis, top loading )
  • Dimensi ( mistar, caliper, micrometer )
  • Suhu ( oven, muffle, thermometer )
  • Volumetrik ( buret, pipet, piknometer, labu takar, labu casia)

 

Kemampuan Laboratorium Kalibrasi Bidang Massa

No

Jenis alat atau standar atau bahan yang dikalibrasi atau diukur

Besaran yang diukur

Rentang ukur

Expanded Uncertaninty*)

(at 95% c.l.)

1.

Electronic Analitical Balance

Massa konvensional

0 g ~ 50 g

0,07 mg

0 g ~ 100 g

0,07 mg

0 g ~ 300 g

0,07 mg

2.

Mechanical Analitical Balance

Massa konvensional

0 g ~ 200 g

0,08 mg

3.

Top Pan Balance

Massa konvensional

0 g ~ 2000 g

7,17 mg

4.

Tripple Beam Balance

Massa konvensional

0 g ~ 600 g

7,17 mg

5.

Electronic Balance

Massa konvensional

0 g ~ 300 g

0,7 mg

0 g ~ 2000 g

7,17 mg

 

Kemampuan Laboratorium Kalibrasi Bidang Suhu

No

Jenis alat atau standar atau bahan yang dikalibrasi atau diukur

Besaran yang diukur

Rentang ukur

Expanded Uncertaninty*)

(at 95% c.l.)

1.

Liquid in Glass Thermometer

Temperatur

oC ~ 100 oC

0,16 oC

2.

Enclosure (oven, incubator, waterbath, autoclave)

Temperatur

oC ~ 240 oC

0,290 oC

3.

Digital Thermometer

Temperatur

oC ~ 100 oC

0,150 oC

 

Kemampuan Laboratorium Kalibrasi Bidang Dimensi

No

Jenis alat atau standar atau bahan yang dikalibrasi atau diukur

Besaran yang diukur

Rentang ukur

Expanded Uncertaninty*)

(at 95% c.l.)

1.

Caliper

Length

0 mm ~ 150 mm

5,83 µm

2.

Dial Gauge

Length

0 mm ~ 10 mm

5,88 µm

3.

Ruler

Length

0 mm ~ 2000 mm

0,45 mm

 

Kemampuan Laboratorium Kalibrasi Bidang Volume

No

Jenis alat atau standar atau bahan yang dikalibrasi atau diukur

Besaran yang diukur

Rentang ukur

Expanded Uncertaninty*)

(at 95% c.l.)

1.

Graduled  Pipet

Volume

0,01 ml ~ 1 ml

0,23 µL

0,02 ml ~ 2 ml

1,06 µL

2 ml ~ 5 ml

1,2 µL

5 ml ~ 10 ml

11,7 µL

25 ml ~ 50 ml

0,02 µL

2.

Burrette

Volume

10 ml ~ 25 ml

6,12 µL

3.

One Mark Volumetric Flask

Volume

100 ml

0,02 ml

250 ml

0,05 ml

500 ml

0,09 ml

1000 ml

0,17 ml

4.

Gradulated Measuring Cylinder

Volume

0 ml ~ 10 ml

0,012 ml

0 ml ~ 25 ml

0,058 ml

0 ml ~ 50 ml

0,058 ml

0 ml ~ 100 ml

0,117 ml

0 ml ~ 250 ml

0,233 ml

0 ml ~ 500 ml

0,581 ml

Home Laboratorium Kalibrasi
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH
DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN
BALAI PENGUJIAN DAN SERTIFIKASI MUTU BARANG SURAKARTA
Jl. Pajang - Kartasura KM. 8 Pabelan, Kartasura, Sukoharjo, Kode Pos 57169, Telp: 0271-743959, 7881926, Fax: 0271-7890182
E-mail : bpsmbsurakarta@yahoo.com, bpsmb_surakarta@disperindag.jatengprov.go.id